Latar Belakang
Training APQP/PPAP – Kemampuan untuk merencanakan dan menghasilkan produk yang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan konsumen selalu menjadi tugas yang besar bagi perusahaan. Namun, memastikan bahwa aktivitas perencanaan dan pengembangan proses dikelola dengan baik adalah tugas lainnya yang tidak kalah besarnya.
Aktivitas yang dimaksud mencakup identifikasi produk dan/atau proses serta tindakan preventif untuk mengeliminasi permasalahan potensial untuk mendapatkan sistem yang efektif.
Karenanya, menjadi signifikan bagi perusahaan untuk mampu mengidentifikasi berbagai kesenjangan (gap) pada sistem yang ada dan apa saja yang perlu diperhatikan serta merangkum kebutuhan apa saja yang harus dipenuhi untuk mendapatkan pengelolaan yang efektif.
Training dapat diselenggarakan secara online dan offline, untuk metoda offline Agenda dan Tempat training tersedia di kota Bogor, Bandung, Jogja, Jakarta, Surabaya, Semarang, dll, dilaksanakan di Hotel Amaris, Hotel POP atau di tempat client.
Untuk pelatihan Statistical Process Control, klik Link ini
Jadwal & Biaya Training
untuk Jadwal & Biaya silahkan hubungi 081315178523, atau Silahkan untuk cek jadwal dan harganya disini
Fasilitas Pelatihan:
– Ruangan Training
– Note/Catatan
– Pena
– Break pagi (Cofee, teh dan makanan kue)
– Makan siang
– Break sore
– Materi pelatihan
– Sertifikat pelatihan
– Trainer berpengalaman
– Gratis biaya pengiriman sertifikat
– Gratis 1 bulan konsultasi
Manfaat Training APQP/PPAP
- Peserta mampu memahami konsep dasar dan ruang lingkup dari perencanaan dan pengembangan produk dan/atau proses.
- Peserta mampu memahami rangkaian aktivitas perencanaan dan pengembangan yang diperlukan dari tahap produk sampai pada tahap proses.
- Perserta mampu mengerti dan menguasai persyaratan dari APQP (Advanced Product Quality Planning) dan PPAP (Production Part Approval Process).
- Peserta mampu mengenali dan mengidentifikasi kesenjangan pada sistem yang ada saat ini, serta upaya perbaikannya.
Lama Training :
2 hari
Topik Pembahasan Pelatihan
- Pendahuluan,
- APQP (Advanced Product Quality Planning),
- APQP: Planning,
- APQP: Product Design and Development,
- APQP: Process Design and Development,
- APQP: Product and Process Verification.
Siapa yang harus ikut:
Training ini sangat diperlukan bagi Staff, Supervisor dan Manager tingkat mula dari departemen Produksi / Operasional, Purchasing, dan Warehouse, maupun pihak lain yang tertarik mengetahui lebih dalam tentang proses APQP.
Metode Pelatihan
Pelatihan ini menggunakan metode interaktif, dimana peserta dikenalkan kepada konsep, diberikan contoh aplikasinya, berlatih menggunakan konsep, kemudian mendiskusikan proses dan hasil latihan. Cara penyampaian yang digunakan dalam Pelatihan ini adalah Lektur, Diskusi, studi kasus, dan Presentasi, sehingga peserta dapat lebih mudah memahami materi yang diajarkan.
Trainer
Ir. Thomas Hidayat K, MM.
Seorang Trainer dan konsultan yang Berpengalaman dalam Sistem Manajemen Mutu, ISO 9001, ISO 14001, ISO 17025, OHSAS 18001, ISO 22000, Lingkungan dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3), RSPO, ISPO, COC FSC, SFM FSC, SCCS, dll selama 12 tahun. Pengalaman sebagai trainer dan konsultan telah menangani berbagai perusahaan dan lembaga, baik swasta Nasional, Multinasional dan pemerintah, sebanyak lebih dari 80 perusahaan/Lembaga.
Pendaftaran Training
Untuk kepastian dan kesepakatan Training mohon mengisi formulir konfirmasi melalui link ini, setelah isi formulir akan di berikan informasi lebih lanjut.
Kontak informasi
PT. Multikompetensi Solusi Bisnis (MK Academy)
MK Academy – Gedung Graha Pool, Jl Merdeka No 110 Kota Bogor
Whatsapp/HP 0813-1517-8523 | Telp 0251 8570150
Email : info@mktraining.co.id | info@mkacademy.id
Social Media : IG @mkacademy.id | FB hidayatMKacademy | Tiktok @mkacademy22
Apa saja yang ada di MK Academy?
Judul / Topik Training diantaranya : ISO 45001, ISO 9001 2015, ISO 14001 2015,ISO 17025, TISO 22000, ISO 31000, ISO 27000, Perkebunan Sawit, Industri sawit, Pabrik Kelapa sawit, Pabrik Refinery Produk Sawit, Pabrik Oleochemical, Pengelolaan Hutan Lestari, Industri Hasil Hutan, RSPO, ISPO, SCCS, ISCC, SFM FSC, SFM PEFC, PHPL, COC FSC, COC PEFC, SVLK ,pengelolaan pabrik, PPIC, Pengendalian Dokumen, Manajemen hutan, Quality & Productivity, 5R/5S, Penyusunan SOP, adminstrasi perkantoran, SMK 3 PP 50 2012, OHSAS 18001, , Manajemen Laboratorium/ISO 17025, Manajemen Lingkungan Hidup, Pengelolaan Limbah, B3,UKL UPL, Amdal,CoC FSC, CoC PEFC,SFM FSC, SFM PEFC, Keselamatan Mengemudi/safety driving dll dan lain lain sesuai dengan kebutuhan Pelanggan.
Be the first to review “Training APQP/PPAP”