Latar Belakang
Training 5R/5S untuk Pengelolaan Tambang/Mining – Adalah suatu metode penataan dan pemeliharaan wilayah kerja secara intensif yang berasal dari Jepang yang digunakan oleh manajemen dalam usaha memelihara ketertiban, efisiensi, dan disiplin di lokasi kerja sekaligus meningkatan kinerja perusahaan secara menyeluruh.
Penerapan 5S umumnya diberlakukan bersamaan dengan penerapan kaizen agar dapat mendorong efektivitas pelaksanaan 5S. Di Indonesia metode ini dikenal dengan istilah 5R, sedangkan di Amerika dan Eropa dikenal dengan 5C. Lingkup produktvitas / ISO 9001 mencakup metoda penerapan manajemen operasi yang optimal dan bermutu.
Training 5R/5S untuk pengelolaan tambang/mining diselenggarakan di kota Bandung, Bogor, Jakarta, Yogyakarta, Balikpapan dan kota lain sesuai kesepakatan dengan klien.
Untuk pelatihan Document Control & Filing System, klik Link ini
Biaya Pelatihan
Rp. 3.500.000/peserta
Biaya Inhouse Training
Rp. 8.500.000 Untuk 2 – 5 Orang peserta
Rp. 10.500.000 Untuk 6 – 9 Orang peserta
Rp. 15.500.000 Untuk 10 – 15 Orang peserta
Rp. 20.500.000 Untuk 15 – 20 Orang peserta
*Tanggal pelaksanaan sesuai kesepakatan klien dgn MK Training Tempat training , fasilitas training, break, makan siang, disediakan klien Lokasi diluar jabodetabek. Transportasi dan akomodasi di tanggung klien
Fasilitas Pelatihan:
– Ruangan Training
– Note/Catatan
– Pena
– Break pagi (Cofee, teh dan makanan kue)
– Makan siang
– Break sore
– Materi pelatihan
– Sertifikat pelatihan
– Trainer berpengalaman
Jadwal dan tempat
Jakarta, 24-25 Februari 2020
Bekasi, 4-5 Maret 2020
Bogor dan Bandung, 27-28 April 2020
Bogor, 29-30 Juni 2020
Bekasi, 22-23 Juni 2020
Bogor dan Yogyakarta, 26-27 Agutus 2020
Bekasi, 9-10 September 2020
Bogor dan Balikpapan, 26-27 Oktober 2020
Bekasi, 9-10 November 2020
Jakarta, 28-29 Desember 2020
Kebutuhan 5S
Perusahaan/organisasi agar lebih efisien dalam proses penempatan barang/alat/stok/inventory dan dokumen, dapat menerapkan konsep 5R/5S. secar singkatan 5S adalah S1-Ringkas-Pemilahan (Seiri), S2-Rapi-Penataan (Seiton), S3-Resik-Pembersihan (Seiso), S4-Rawat-Pemantapan (Seiketsu , S5-Rajin-Disiplin (Shitsuke Bagaimana cara menerapkan 5R/5S ?, Mulailah dengan pemahaman terhadap konsep 5R/5S dan pembentukan tim, selanjutnya apa ? untuk itu dibutuhkan pemahamn melauai pelatihan pemahaman 5S : Workplace Management/ IMPLEMENTASI 5S
Tujuan Training 5S : Workplace Management
Pelatihan bertujuan membantu peserta untuk mampu :
- Memahami konsep 5S
- Memahami setiap pengertian S1-Ringkas-Pemilahan (Seiri), S2-Rapi-Penataan (Seiton), S3-Resik-Pembersihan (Seiso), S4-Rawat-Pemantapan (Seiketsu , S5-Rajin-Disiplin (Shitsuke)
- Menjalankan S1-Ringkas-Pemilahan (Seiri), S2-Rapi-Penataan (Seiton), S3-Resik-Pembersihan (Seiso), S4-Rawat-Pemantapan (Seiketsu , S5-Rajin-Disiplin (Shitsuke)
Materi
Materi Pelatihan yang akan disampaikan mencakup sebagai berikut :
- Pengertian Konsep 5S / 5R
- Tujuan dan nilai tambah 5S / 5R
- Siklus 5S / 5R
- Bagaiman mengeleminisai waste dengan 5S
- pemahamansetiap pengertian S1-Ringkas-Pemilahan (Seiri), S2-Rapi-Penataan (Seiton), S3-Resik-Pembersihan (Seiso), S4-Rawat-Pemantapan (Seiketsu , S5-Rajin-Disiplin (Shitsuke
- Pembuatan langkah-langkah penerapan sistematis
- Pemetaan 5 S pada area kerja
- Pembuatan check list 5 S pada area kerja
- Implementasi 5S / 5R dan monitoringnya
- Monitoring 5S
- Evaluasi 5S
- Audit 5S
- Rencana tidak perbaikan
Metoda
Pelatihan dengan metoda :Penyampaian materi,Diskusi, Contoh Penerapan, Studi Kasus,
Durasi
Pelatihan dilakukan selama 2 (dua) hari , pukul 09.00 -16.00
Trainer
Ir. Thomas Hidayat Kurniawan, MM. Seorang Trainer dan konsultan yang Berpengalaman dalam Sistem Manajemen Mutu, ISO 9001, ISO 14001, ISO 17025, OHSAS 18001, ISO 22000, Lingkungan dan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3), RSPO, ISPO, COC FSC, SFM FSC, SCCS, dll selama 12 tahun. Pengalaman sebagai trainer dan konsultan telah menangani berbagai perusahaan dan lembaga, baik swasta Nasional, Multinasional dan pemerintah, sebanyak lebih dari 80 perusahaan/Lembaga.
[caldera_form id=”CF5df067da2c0d4″]