Description
Training Born to Kaizen adalah program pelatihan yang dirancang untuk memperkenalkan prinsip dan praktik Kaizen, sebuah filosofi perbaikan berkelanjutan yang berasal dari Jepang. Kaizen berfokus pada upaya peningkatan kualitas, efisiensi, dan produktivitas secara bertahap, yang melibatkan seluruh lapisan organisasi. Born to Kaizen menekankan bahwa setiap individu di perusahaan, dari manajemen hingga karyawan, memiliki peran dalam menciptakan perubahan positif secara konsisten.Training Born to Kaizen bertujuan membantu perserta untuk :
- Peningkatan produktivitas dan efisiensi di tempat kerja melalui perbaikan kecil yang terus-menerus.
- Pengurangan pemborosan dalam penggunaan waktu, material, dan tenaga kerja, sehingga meningkatkan keuntungan.
- Peningkatan kualitas kerja dan layanan pelanggan melalui proses yang lebih efisien.
- Keterlibatan karyawan yang lebih tinggi, karena Kaizen mengajarkan pentingnya kontribusi dari setiap individu di perusahaan.
- Dan lain-lain
Metode:
Pelatihan (inhouse, offline) dilakukan dengan metode:
- Penyampaian materi melalui tatap muka di ruang pelatihan
- Role play (grup kecil) & Studi kasus yang up to date (bila ada contoh masalah yang nyata di perusahaan, dapat dijadikan bahan)
- Diskusi dan tanya jawab serta Pre & Post Test.
Durasi pelatihan adalah selama 2 (dua) hari dengan 8 (delapan) jam efektif per hari.
Materi:

Fasilitas :
- Modul Pelatihan
- Sertifikat pelatihan
- Trainer berpengalaman
- Merchandise
- Free/gratis pelatihan untuk 1 peserta 1 judul training, jadwal & judul menyusul
Reviews
There are no reviews yet.